Berita

Category

Semarakkan Ramadan, mahasiswa KKN-T & Asistensi Mengajar UMPalopo mengadakan Festival Anak Saleh di Masjid Barakah Sa’adah Desa Bunga Eja pada Jumat, 22 Maret 2024. Koordinator Desa, Maulana Saputra, mengatakan bahwa salah satu cara merangkul adik-adik yang ada di Desa Bunga Eja dengan mengadakan Festival Anak Saleh. “Terlebih saat ini bulan Ramadan, sesuai kesepakatan bersama dengan...
Read More
Untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang pengurusan jenazah dan juga sebagai upaya untuk mendakwahkan nilai-nilai keMuhammadiyahan dalam pengurusan jenazah, mahasiswa KKN-T dan Asistensi Mengajar Posko XV Desa Batusitanduk melaksanakan Pelatihan Pengurusan Jenazah di Masjid Al-Mawasir Desa Batusitanduk pada, Jumat 22 Maret 2024. Muh. Akbar, S.E.Sy., M.Si., menjadi pemateri pada kegiatan yang dihadiri oleh sejumlah masyarakat...
Read More
Prodi Bimbingan dan Konseling UMPalopo gelar seminar anti bullying pada 21 Maret 2024 di Aula SMA Negeri 2 Palopo. Membangun Lingkungan Sekolah yang Aman dan Inklusif menjadi tema seminar yang diikuti oleh ratusan siswa dari kelas IX sampai kelas XII dengan menghadirkan dua narasumber yang membahas tentang anti bullying, yaitu Muhammad Irham Zainuri, S.Pd., M.Pd...
Read More
Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Tematik dan Asistensi Mengajar Universitas Muhammadiyah Palopo Posko XXVI Desa Riwang, Kecamatan Larompong, Kabupaten Luwu, sukses mengadakan Festival Anak Saleh pada tanggal 17 sampai tanggal 19 Maret 2024 di Masjid Darul Jihad Desa Riwang. Festival Anak Saleh ini merupakan salah satu program kerja dari mahasiswa KKN-T dan Asistensi Mengajar UMPalopo Posko...
Read More
Dalam rangka memeriahkan bulan suci Ramadan serta untuk melaksanakan salah satu program kerjanya, mahasiswa KKN-T dan Asistensi Mengajar Posko XV Desa Batusitanduk menggelar Festival Ramadan pada, Rabu 20 Maret 2024 di Masjid Al-Mawasir, Desa Batusitanduk. Kegiatan ini turut dihadiri oleh sejumlah masyarakat, tokoh agama, dan pengurus masjid. Drs. Iwan, selaku Imam Masjid Al-Mawasir mengucapkan terima...
Read More
Mahasiswa KKN-T dan Asistensi Mengajar UMPalopo mengadakan seminar pembuatan pupuk kompos di Aula Kantor Desa Bunga Eja pada Kamis, 7 Maret 2024. Siti Aisyah Lamane S.P., M.Si., Sekretaris Prodi Penyuluh Pertanian UMPalopo hadir mengisi materi tentang pembuatan pupuk kompos yang diikuti oleh masyarakat, kelompok tani, dan aparat desa Bunga Eja Berdasarkan hasil observasi lapangan, pupuk...
Read More
Mahasiswa KKN-T dan Asistensi Mengajar Universitas Muhammadiyah Palopo mengadakan seminar Public Speaking di Aula Desa Bunga Eja, Kecamatan Kamanre, Kabupaten Luwu pada Sabtu, 9 Maret 2024. Hadir sebagai pemateri, Syahrir S.Pd. M.Hum., yang juga merupakan Kepala Biro Kerjasama Urusan Internasional UMPalopo. Masyarakat, aparat desa, pemuda karang taruna, dan siswa kelas 6 SD-12 SMA menjadi peserta...
Read More
ICBENS (International Conference of Business, Education, Health, and Scien-Tech) adalah konferensi internasional pertama yang dilaksanakan oleh UMPalopo dan dihelat pada 6 Maret 2024. Pembukaan konferensi internasional ini ditandai dengan pemukulan gong oleh Ketua BPH UMPalopo, dr. Abubakar Malinta didampingi Rektor UMPalopo serta unsur Muspida Kota Palopo, bank mitra UMPalopo, serta perwakilan co-host. Dengan tema “Catalyzing...
Read More
Iis Saputri, mahasiswi Prodi Penjas meraih peringkat 1 pada pelatihan wasit bola voli se-Sulawesi Selatan yang diadakan oleh Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) Sulawesi Selatan bekerjasama dengan KONI Luwu Utara di Masamba pada 5-8 Maret 2024. Kegiatan pelatihan ini diikuti oleh 52 orang sebagai utusan dari 42 kabupaten/kota se-Sulawesi Selatan. Hal ini dilaksanakan untuk...
Read More
BEM Universitas Muhamadiyah Palopo dan lembaga internal kampus menggelar aksi open donasi bagi masyarakat yang terkena bencana alam longsor di wilayah Desa Bonglo Kecamatan Batem Utara. Aksi sosial yang dilakukan pada Jumat, 8 Maret 2024 ini sebagai bentuk manifestasi kontrol sosial sebagai mahasiswa karena melihat kondisi masyarakat yang terkena bencana alam di Bastem Utara. Adapun...
Read More
1 2 3 4 39