January 13, 2025

Day

Seminar Kesehatan Mental Himpunan Mahasiswa Program Studi Bimbingan dan Konseling (HMPS BK) Universitas Muhammadiyah Palopo sukses digelar pada tanggal 9 Januari 2025. Auditorium Saokotae Palopo menjadi saksi suksesnya kegiatan seminar kesehatan mental yang diselenggarakan oleh HMPS BK dengan mengusung tema “Strategi Mengelola Stress dalam Mengembangkan Growth Mindset: Teknik Relaksasi dan Mindfullness”. Kegiatan ini merupakan agenda...
Read More