January 15, 2024

Day

Lembaga Pengembangan Kemahasiswaan dan Alumni (LPKA) UMPalopo mengadakan Uji Publik Calon Panitia Seleksi Satuan Tugas Pencegahan Kekerasan Seksual (SATGAS PPKS) di Muhammadiyah.Convention Center pada, Senin (15/1/2024). Kepala LPKA UMPalopo, Halim Usman, S.E., M.Si., mengatakan bahwa kegiatan ini terlaksana karena dukungan dari pimpinan Universitas Muhammadiyah Palopo dan diharapkan agar SATGAS PPKS ini menjalankan tugas dan fungsinya...
Read More
Kegiatan visitiasi atau asesmen lapangan Program Studi Bimbingan dan Konseling UMPalopo oleh Lembaga Akreditasi Mandiri Kependidikan (LAMDIK) berlangsung pada 12 dan 13 Januari 2024. Prof. Dr. H. Raden Partino, M.Pd., dari Universitas Muhammadiyah Papua dan Prof. Dr. Budi Astuti, M.Si., dari Universitas Negeri Yogyakarta merupakan tim asesor yang disambut langsung oleh Rektor, Kepala BPH, Wakil...
Read More